Vaksin Astrazeneca Untuk TNI dan Polri di Kota Kendari Sudah Kedaluwarsa

Senin, 21 Maret 2022 – 13:27 WIB
Vaksin Astrazeneca Untuk TNI dan Polri di Kota Kendari Sudah Kedaluwarsa - JPNN.com Sultra
Kepala Dinas Kesehatan Kota Kendari drg Rahminingrum. Foto : La Ode Muh Deden Saputra/JPNN.com
Menurut wanita yang berprofesi sebagai dokter gigi itu, pihaknya masih menunggu perintah untuk perlakuan terhadap vaksin yang telah kadaluarsa tersebut.

"Kami telah melaporkan secara aplikasi ke Kementerian dan masih menyimpannya di gudang yang terpisah sambil menunggu petunjuk pemusnahannya," katanya. (mcr6/jpnn)
Dinas Kesehatan Kota Kendari menyatakan ada 10.280 dosis vaksin jenis Astrazeneca yang diperuntukkan TNI dan Polri sudah kedaluwarsa.

Redaktur : Arwan Mannaungeng
Reporter : La Ode Muh. Deden Saputra

Facebook JPNN.com Sultra Twitter JPNN.com Sultra Pinterest JPNN.com Sultra Linkedin JPNN.com Sultra Flipboard JPNN.com Sultra Line JPNN.com Sultra JPNN.com Sultra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sultra di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia