Kasus Covid-19 di Kendari, Dua Orang Meninggal Dunia
Sabtu, 05 Maret 2022 – 06:19 WIB
Rahminingrum juga mengingatkan agar mengikuti vaksinasi hingga dosis ketiga atau booster sehingga dapat terbentuk ketahanan komunal dari COVID-19 dan varian Omicron. (Antara/JPNN)
Dinas Kesehatan Kota Kendari, Sulawesi Tenggara menyampaikan perkembangan kasus Covid-19. Per Jumat (4/3), 1.758 orang yang terpapar.
Redaktur & Reporter : Arwan Mannaungeng
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sultra di Google News