Sentuhlah Tepat di Titik Ini, Biar Pasangan Mendesah Bahagia
![Sentuhlah Tepat di Titik Ini, Biar Pasangan Mendesah Bahagia - JPNN.com Sultra](https://cloud.jpnn.com/photo/sultra/news/normal/2022/08/14/sentulah-tepat-di-titik-ini-biar-pasangan-mendesah-bahagia-j-wpve.jpg)
"Jadi lelaki sekarang nggak gampang juga, udah ditambah stres pekerjaan, pandemi, kurang berolahraga, umumnya lelaki sekarang ini loyo," kata Boyke.
Dalam kesempatan itu, Vice President Wanita Indonesia Sehat dan Harmonis (WISH) Dhila mengatakan saat ini muncul gaya hidup yang disebut hustle culture yakni tekanan untuk bekerja lebih banyak dan lebih sibuk dari yang lain bahkan dianggap hal yang normal.
Hal itu antara lain didorong kebutuhan hidup yang tinggi, budaya kerja yang mulai bergeser dari kebutuhan hingga jadi kebiasaan.
Padahal gaya hidup ini bisa berdampak pada kesehatan, fisik dan mental, yang bisa berujung pada masalah vitalitas pria dan masalah seksual lainnya.
Menurut dia, karena kelelahan dan banyaknya tekanan hidup, tak jarang hal ini memicu penurunan gairah seks pria. (ant/jpnn)
Dokter Boyke Dian Nugraha mengatakan ada titik-titik tertentu seorang wanita yang bila disentuh bisa mendesah bahagia.
Redaktur & Reporter : Arwan Mannaungeng
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sultra di Google News