1000 Dus Minyak Goreng Temuan Mulai Dipasarkan
Rabu, 02 Maret 2022 – 01:30 WIB
Ia menjelaskan bahwa pengeluaran stok minyak goreng secara bertahap dari gudang itu guna untuk mengantisipasi monopoli dan kekosongan, apalagi menjelang Ramadan dan Idulfitri 1443 Hijriah.
"Arahan dari Perindag dan pabrik juga untuk menjaga kekosongan jangan langsung dilepas satu kali, jadi sebulan ini itu dikeluarkan 500 dus, dan harganya adalah HET," demikian mantan Kasat Reskrim Polres Buton ini. (Antara/JPNN)
Minyak goreng yang ditemukan belum didistribusikan kini telah disalurkan oleh pihak gudang ke toko-toko untuk dipasarkan ke masyarakat.
Redaktur & Reporter : Arwan Mannaungeng
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sultra di Google News