Jelang Kenaikkan Harga BBM, Polresta Kendari Siagakan Personel di Setiap SPBU
Kamis, 01 September 2022 – 14:51 WIB

Petugas kepolisian yang bersiaga di salah satu SPBU di Kota Kendari. Foto : Dok. Polresta Kendari.
"Selama pelaksanaan pengamanan pendistribusian BBM, situasi aman dan lancar," jelasnya. (mcr6/jpnn)
Fathurrahman menyebutkan sebanyak 21 SPBU di Kota Kendari dijaga ketat oleh personel kepolisian
Redaktur : Arwan Mannaungeng
Reporter : La Ode Muh. Deden Saputra
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sultra di Google News