Berita Terpopuler: Ritual Kendi Nusantara, Label Halal Kemenag, hingga Densus Tembak Dokter Sunardi

Senin, 14 Maret 2022 – 11:32 WIB
Berita Terpopuler: Ritual Kendi Nusantara, Label Halal Kemenag, hingga Densus Tembak Dokter Sunardi - JPNN.com Sultra
Presiden Jokowi. Foto: Ricardo/JPNN.com

sultra.jpnn.com, KENDARI - Pembaca yang budiman. JPNN Sultra merangkum berita terpopuler yang terjadi Minggu (13/3) hingga hari ini, Senin (14/03).

Perhatian pembaca ternyata tertuju pada isu nasional yang lagi menghangat. Seperti Ritual Kendi Nusantara yang akan dilakukan Presiden Joko Widodo bersama 34 gubernur se-Indonesia.

Logo halal Kemenag yang akan menggantikan logo halal MUI juga menjadi perhatian. Menjadi kontroversi karena bukan kearifan nasional yang dikedepankan malah terjerumus pada kearifan lokal budaya Jawa.

Peristiwa Densus 88 menembak Dokter Sunardi juga masih bergulir. DPR dikritik karena aksi diamnya terhadap aksi Densus 88 yang dinilai melampaui batas.

Seperti apa penjelasan dari lima berita terpopuler di JPNN Sultra? Silakan menyimak:

5. Ritual Kendi Nusantara

Serangkaian ritual adat akan mewarnai penyambutan pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara selama tiga hari, yakni 13-15 Maret 2022.

Presiden Joko Widodo dijadwalkan akan hadir dan berkemah di titik nol yang menjadi lokasi dibangunnya Istana Negara.

Perhatian pembaca tertuju pada ritual kendi nusantara, label halal Kemenag hingga aksi diam DPRD terhadap tindakan Densus menembak Dokter Suardi.
Facebook JPNN.com Sultra Twitter JPNN.com Sultra Pinterest JPNN.com Sultra Linkedin JPNN.com Sultra Flipboard JPNN.com Sultra Line JPNN.com Sultra JPNN.com Sultra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sultra di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia