Mahasiswi yang Mengaku Menjadi Korban Dosen Cabul di UHO Bertambah

Kamis, 21 Juli 2022 – 13:58 WIB
Mahasiswi yang Mengaku Menjadi Korban Dosen Cabul di UHO Bertambah - JPNN.com Sultra
Mahasiswa BK FKIP, UHO Ahmad Zulkarnain. Foto : La Ode Muh Deden Saputra/JPNN.com

"Intinya si oknum dosen ini melakukan tindakan yang di mana beliau ingin menyentuh area-area yang itu mestinya orang yang memang bisa dikategorikan dalam agama itu orang yang sudah halal. Dalam hal ini sudah menikah misalnya," jelasnya. 

Sebelumnya, Prof Donjuan -juga nama samaran- membantah seluruh tuduhan yang diarahkan kepadanya. Dia mengatakan sangkaan yang dilakukan mahasiswinya tak seperti yang ada dalam laporan polisi.

Prof Donjuan menyatakan sikap yang ditunjukkan kepada mahasiswinya merupakan tindakan biasa.

Sama seperti dengan kebiasaan ketika menyapa orang-orang di beberapa tempat-tempat yang sudah maju.

"Saya terbiasa menyapa seseorang da terbiasa dengan pergaulan-pergaulan seperti di tempat-tempat yang maju itu kan sesekali biasa merangkul, tetapi saya tidak pernah merangkul perempuan," kata Prof Donjuan kepada JPNN.com melalui telepon seluler, Selasa (19/7).

Prof Donjuan pun lantas mengungkapkan keheranannya dengan adanya laporan yang dilakukan Senhia -nama samaran-. Dia juga mengaku hendak mengklarifikasi dengan cara menelpon mahasiswinya atas laporan yang dibuat di polisi. (mcr6/jpnn) 

Salah seorang korban lain dari aksi tak terpuji Prof B mulai menunjukan dirinya.

Redaktur : Arwan Mannaungeng
Reporter : La Ode Muh. Deden Saputra

Facebook JPNN.com Sultra Twitter JPNN.com Sultra Pinterest JPNN.com Sultra Linkedin JPNN.com Sultra Flipboard JPNN.com Sultra Line JPNN.com Sultra JPNN.com Sultra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sultra di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia