Waspada Potensi Bencana Hidrometeorologi Akibat Curah Hujan Tinggi di Sultra
Sabtu, 27 Agustus 2022 – 09:44 WIB
"Dampak yang akan timbul pertama jembatan yang rendah tidak dapat dilintasi; terjadi longsor, guguran bebatuan atau erosi tanah dalam skala menengah; volume aliran sungai meningkat bisa banjir. Oleh karena itu hati-hati jika beraktivitas di luar rumah dan berkoordinasi dengan pihak-pihak terkait dengan kebencanaan," kata Sugeng. (ant/jpnn)
BMKG menyatakan tujuh daerah di Sulawesi Tenggara masuk kategori waspada dan siaga hujan dengan intensitas lebat dari 25-27 Agustus 2022.
Redaktur & Reporter : Arwan Mannaungeng
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sultra di Google News