Pesan Tegas Kapolda Sultra Irjen Teguh Pristiwanto saat Meresmikan Gedung Baru Polres Butur

Jumat, 14 Oktober 2022 – 05:13 WIB
Pesan Tegas Kapolda Sultra Irjen Teguh Pristiwanto saat Meresmikan Gedung Baru Polres Butur - JPNN.com Sultra
Kapolda Sultra Irjen Teguh Pristiwanto. Foto: Dok. Polda Sultra.
Ia mengungkapkan setelah melewati berbagai proses yang panjang, bangunan baru Mako Polres Butur itu sudah bisa digunakan dan dilengkapi dengan sejumlah fasilitas yang mendukung kerja-kerja kepolisian di wilayah hukumnya.

Polisi pemilik bintang dua di pundaknya itu berharap agar seluruh personel Polres Butur bisa memberikan pelayanan yang baik dan profesional kepada seluruh masyarakat Kabupaten Butur.

"Layani masyarakat, tegakan hukum, lindungi dan layani segenap masyarakat sehingga situasi Kamtibmas di wilayah Butur senantiasa tetap terjaga," katanya. 

Tak lupa, orang nomor satu di Polda Sultra itu juga menyampaikan kepada seluruh anggotanya di Polres Butur agar selalu bersinergi dengan Pemerintah Daerah (Pemda), TNI dan instansi-instansi terkait lainnya di Butur. (mcr6/jpnn)
Pembangunan Polres Butur itu menelan anggaran sebesar Rp 23 miliar yang bersumber dari APBN.

Redaktur : Arwan Mannaungeng
Reporter : La Ode Muh. Deden Saputra

Facebook JPNN.com Sultra Twitter JPNN.com Sultra Pinterest JPNN.com Sultra Linkedin JPNN.com Sultra Flipboard JPNN.com Sultra Line JPNN.com Sultra JPNN.com Sultra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sultra di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia