Peringatan Dini BMKG, Tiga Wilayah di Sultra Siaga Bencana Hidrometeorologi

Selasa, 02 Agustus 2022 – 04:31 WIB
Peringatan Dini BMKG, Tiga Wilayah di Sultra Siaga Bencana Hidrometeorologi - JPNN.com Sultra
Peringatan Dini BMKG, Tiga Wilayah di Sultra Siaga Bencana Hidrometeorologi. Foto Antara

Kedua, maden julian oscilation (MJO) aktif di wilayah Indonesia (maritim continen) Sultra, sehingga meningkatkan awan-awan konvektif di wilayah Sultra khususnya di tiga kabupaten tersebut.

Selain itu, adanya penumpukan massa udara (shearline) di wilayah Sultra yang menimbulkan potensi pertumbuhan awan konvektif.

"Terkait peringatan dini cuaca buruk di tiga kabupaten tersebut kami sudah bersurat ke tiga bupati yaitu Konawe, Kolaka Utara dan Konawe Utara," ujar Aris. (ant/jpnn)

Peringatan dini BMKG untuk tiga wilayah di Provinsi Sulawesi Tenggara, perlu siaga karena potensi terjadinya bencana hidrometeorologi.

Redaktur & Reporter : Arwan Mannaungeng

Facebook JPNN.com Sultra Twitter JPNN.com Sultra Pinterest JPNN.com Sultra Linkedin JPNN.com Sultra Flipboard JPNN.com Sultra Line JPNN.com Sultra JPNN.com Sultra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sultra di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia